Top
jasa pengurusan sertifikat SNI

Jasa Pengurusan Sertifikat SNI

Kami dari  GSA (Global Servis Agensi) merupakan partner bisnis anda. Kami siap membantu anda dalam pengurusan sertifikasi SNI produk. Kami adalah Konsultan yang berpengalaman dalam Jasa Pengurusan SNI.

Sasaran:

1.      Produsen dalam negeri yang produknya wajib SNI atau ingin produknya ber-SNI

2.      Importir yang ingin memasarkan produknya yang termasuk barang wajib ke Indonesia .

Peran Pentingnya SNI:

1.      Memberi jaminan keamanan, kenyaman, keselamatan, kesehatan dan mutu bagi konsumen

2.      Membangun persaingan yang sehat pada pelaku usaha di Indonesia

3.      Menjadi nilai jual yang beda atau uniqe selling dengan pesaing.

4.      Meningkatkan loyalitas konsumen.

Salah satu sanki jika melanggar:

Jika atas barang atau jasa tersebut telah ditetapkan SNI wajib, dan pelaku usaha melanggar ketentuan tersebut, maka berdasarkan Pasal 24 ayat [1] PP 102/2000, pelaku usaha dapat dikenakan sanksi administratif dan/atau sanksi pidana.

Sanksi administratif dapat berupa pencabutan sertifikat produk dan/atau pencabutan hak penggunaan tanda SNI, pencabutan izin usaha, dan/atau penarikan barang dari peredaran (Pasal 24 ayat [2] PP 102/2000). Sedangkan, sanksi pidana berupa sanksi pidana sesuai peraturan perundang-undangan yang berlaku (Pasal 24 ayat [5] PP 102/2000). Yang dimaksud peraturan perundang-undangan yang berlaku antara lain peraturan perundang-undangan di bidang Perindustrian, Ketenagalistrikan, Kesehatan, Perlindungan Konsumen dan peraturan perundang-undangan yang terkait dengan kegiatan Standardisasi Nasional (Penjelasan Pasal 24 ayat [5] PP 102/2000).

 

Silahkan hubungi tim kami jika ingin melakukan pengurusan SNI pada produk anda. Kami siap sedia membantu anda. Hubungi kami di sini untuk pengurusan SNI Anda

DAFTAR TABEL PRODUK YANG DIBERLAKUKAN SNI SECARA WAJIB 

Sumber: Direktorat Standardisasi dan Pengendalian Mutu (23 Agustus 2019)

KOMODITI NOMOR SNI PERATURAN PEMBERLAKUAN
Gula Kristal Rafinasi SNI 01-3140.2-2006 83/M-IND/PER/11/2008
Tepung Terigu SNI 01-3751-2009 59/M-IND/PER/7/2015
Kakao Bubuk SNI 3747:2009 45/M-IND/PER/5/2009 jo.
60/M-IND/PER/6/2010
Kopi Instan SNI 2983:2014 87/M-IND/PER/10/2014 jo.
03/M-IND/PER/1/2016
AMDK :  Air Mineral SNI 3553:2015 78/M-IND/PER/11/2016
AMDK : Air Demineral SNI 6241:2015
AMDK : Air Mineral Alami SNI 6242:2015
AMDK : Air Minum Embun SNI 7812:2013
Sodium Tripolifosfat (STPP) SNI 2109 : 2011 64/M-IND/PER/12/2013 Jo.
104/M- IND/PER/11/2015
Asam Sulfat Teknis SNI 0030 : 2011 63/M-IND/PER/12/2013 Jo.
105/M- IND/PER/11/2015
Kalsium Karbida (CaC2) SNI 2861 : 2011 65/M-IND/PER/12/2013 Jo.
103/M- IND/PER/11/2015
Seng Oksida SNI 0085 : 2009 66/M-IND/PER/12/2013 Jo.
102/M- IND/PER/11/2015
Aluminium Sulfat SNI 0032 : 2011 67/M-IND/PER/12/2013 Jo.
101/M- IND/PER/11/2015
Pupuk NPK Padat SNI 2803-2012 08/M-IND/PER/2/2014
Pupuk Urea SNI 2801:2010 26/M-IND/PER/4/2013 jo.
106/M- IND/PER/11/2015
Pupuk Amonium Sulfat/ZA  {(NH4)2 SO4} SNI 02-1760-2005
Pupuk Super Phosphate-36/SP-36 {Ca (H2PO4)} SNI 02-3769-2005
Pupuk Tripel Super Phosphate/TSP {Ca (H2PO4)2} SNI 02-0086-2005
Pupuk Fosfat Alam untuk Pertanian/Rock Phosphate
{Bahan galian}
SNI 02-3776-2005
Pupuk Kalium Klorida/Muriate of Potash/MOP {KCl} SNI 02-2805-2005
Selang termoplastik elastomer kompor LPG tanpa alat SNI 8022:2014 15/M-IND/PER/1/2015 jo.
02/M-IND/PER/1/2016
Selang termoplastik elastomer kompor LPG dengan alat kelengkapan SNI 8022:2014
Selang karet kompor gas LPG tanpa alat kelengkapan SNI 7213:2014
Selang karet kompor gas LPG dengan alat kelengkapan SNI 7213:2014
Ban Mobil Penumpang SNI 0098-2012 76/M-IND/PER/9/2015
Ban Truk dan Bus SNI 0099-2012
Ban Truk Ringan SNI 0100-2012
Ban Sepeda Motor SNI 0101-2012
Ban Dalam Kendaraan Bermotor (mobil penumpang, truk ringan) SNI 6700-2012
Ban Dalam Kendaraan Bermotor (truk dan bus)
Ban Dalam Kendaraan Bermotor (sepeda motor)
Ban yang telah terpasang pada pelek SNI 0098-2012
SNI 0099-2012
SNI 0100-2012
SNI 0101-2012
Produk Melamin – Perlengkapan Makan dan Minum SNI 7322:2008 77/M-IND/PER/9/2015
Plastik-Tangki Air Silinder Vertikal-Polietilena (PE) SNI 7276:2008 78/M-IND/PER/9/2015
Helm Pengendara Kendaraan Bermotor Roda Dua SNI 1811-2007 79/M-IND/PER/9/2015
Karet Perapat (Rubber Seal ) pada Katup Tabung LPG SNI 7655-2010 67/M-IND/PER/12/2012 jo.
84/M-IND/PER/9/2015
Kaca Pengaman Diperkeras Untuk Kendaraan Bermotor
(Tempered Safety Glass)
SNI 15-0048-2005/ Amd 1:2014 80/M-IND/PER/9/2015
Kaca Pengaman Berlapis Untuk Kendaraan Bermotor
(Laminated Safety Glass)
SNI 15-1326-2005
Kaca lembaran SNI 15-0047-2005
Cermin Kaca Lembaran Berlapis Aluminium SNI 15-4756-1998
Cermin Kaca Lembaran Berlapis Perak SNI ISO 25537:2011
Kaca untuk bangunan-Blok Kaca SNI 21690:2013 54/M-IND/PER/6/2015 jo.
83/M-IND/PER/9/2015
Keramik Berglasir Tableware Alat Makan dan Minum SNI 7275-2008 81/M-IND/PER/9 jo.
01/M-IND/PER/1/2016
Kloset Duduk SNI 03-0797-2006
Semen Portland Putih SNI 15-0129-2004 82/M-IND/PER/9/2015
Semen Portland Pozolan SNI 0302-2014
KOMODITI NOMOR SNI PERATURAN PEMBERLAKUAN
Semen Portland SNI 2049-2015  
Semen Portland Campur SNI 15-3500-2004  
Semen Masonry SNI 15-3758-2004  
Semen Portland Komposit SNI 7064-2014  
Ubin Keramik SNI ISO 13006-2010 85/M-IND/PER/12/2016
Sepatu Pengaman dari Kulit dengan Sol Karet Sistem
Cetak Vulkanisasi
SNI 0111-2009 37/M-IND/PER/3/2009 jo.
164/M- IND/PER/12/2009
Sepatu Pengaman dari kulit dengan Sistem Goodyear
Welt
SNI 7037-2009
Sepatu Pengaman dari Kulit dengan Sol Poliuretan dan
Termoplastik Poliuretan Sistem Cetak Injeksi
SNI 7079-2009
Korek Api Gas SNI 19-7120-2005 72/M-IND/PER/7/2010
Baby Walker : dari logam

SNI ISO 8124-1:2010

SNI ISO 8124-2:2010

SNI ISO 8124-3:2010

SNI ISO 8124-4:2010
SNI IEC 62115:2011 dan/atau EN71- 5
(sebagian parameter)

SNI 7617-2010 (sebagian parameter)

24/M-IND/PER/4/2013 jo.
111/M- IND/PER/12/2015
dari plastik
Sepeda roda tiga, skuter, mobil berpedal dan mainan beroda semacam itu; kereta boneka
Boneka; bagian dan aksesorisnya
Kereta elektrik, termasuk rel, tanda dan aksesoris lainnya
Perabot rakitan model yang diperkecil (“skala”) dan model rekreasi semacam itu, dapat digerakkan atau tidak
Perangkat konstruksi dan mainan konstruksi lainnya, dari bahan selain plastik
Stuffed toy menyerupai binatang atau selain manusia
Puzzle dari segala jenis
Blok atau potongan angka, huruf atau binatang;
Perangkat penyusun kata; perangkat penyusun dan pengucap kata; toy printing
counting frame mainan (abaci); mesin jahit mainan;
mesin ketik mainan
Tali lompat
Kelereng
Mainan lainnya yang terbuat dari semua jenis material dioperasikan secara elektrik maupun tidak :
– Balon, pelampung renang untuk anak atau mainan lain ditiup/dipompa, yang terbuat dari karet dan/atau plastik
– Senapan/Pistol mainan
– Mainan lainnya
Garmen dan aksesoris pakaian untuk bayi, rajutan atau kaitan SNI 7617-2013 07/M-IND/PER/2/2014 jo.
97/M-IND/PER/11/2015
– dari kapas
– dari serat sintetik
– dari bahan tekstil lainnya
Garmen dan aksesori  pakaian untuk bayi
– dari kapas :
– – T-shirt, kemeja, piyama dan bahan semacam itu
– – – Setelan, celana dan barang semacam itu
– – – Lain-lain
– Dari serat sintetik :
– – Setelan, celana dan barang semacam itu
– – T-shirt, kemeja, piyama dan bahan semacam itu
– – Aksesori pakaian
– – Lain-lain
– Dari bahan tekstil lainnya
Handuk saniter (pads) dan tampon saniter, popok dan pembebat pokok dan barang semacam itu dari bahan apapun untuk bayi
– Lain-lain
– – Rajutan atau kaitan :
– – – Dengan gumpalan kapas penyerap dari bahan tekstil
– – – Lain-lain
KOMODITI NOMOR SNI PERATURAN PEMBERLAKUAN
– – Lain-lain    
– – – Dengan gumpalan kapas penyerap dari bahan tekstil
– – – Lain-lain
Katup tabung baja LPG SNI 1591:2008 04/M-IND/PER/1/2007 jo.
09/M-IND/1/2012
Regulator tekanan rendah tabung baja LPG SNI 7369:2012 85/M-IND/PER/11/2008 jo.
15/M-IND/PER/3/2013
Regulator tekanan tinggi tabung baja LPG SNI 7618:2012 06/M-IND/PER/2/2014
Garmen dan aksesoris pakaian untuk bayi, rajutan atau kaitan SNI 7617-2013 07/M-IND/PER/2/2014 jo.
97/M-IND/PER/11/2015
– dari kapas
– dari serat sintetik
– dari bahan tekstil lainnya
Garmen dan aksesori  pakaian untuk bayi
– dari kapas :
– – T-shirt, kemeja, piyama dan bahan semacam itu
– – – Setelan, celana dan barang semacam itu
– – – Lain-lain
– Dari serat sintetik :
– – Setelan, celana dan barang semacam itu
– – T-shirt, kemeja, piyama dan bahan semacam itu
– – Aksesori pakaian
– – Lain-lain
– Dari bahan tekstil lainnya
Handuk saniter (pads) dan tampon saniter, popok dan pembebat pokok dan barang semacam itu dari bahan apapun untuk bayi
– Lain-lain
– – Rajutan atau kaitan :
– – – Dengan gumpalan kapas penyerap dari bahan tekstil
– – – Lain-lain
– – Lain-lain
– – – Dengan gumpalan kapas penyerap dari bahan tekstil
– – – Lain-lain
Katup tabung baja LPG SNI 1591:2008 04/M-IND/PER/1/2007 jo.
09/M-IND/1/2012
Regulator tekanan rendah tabung baja LPG SNI 7369:2012 85/M-IND/PER/11/2008 jo.
15/M-IND/PER/3/2013
Regulator tekanan tinggi tabung baja LPG SNI 7618:2012 06/M-IND/PER/2/2014
Spesifikasi Meter Air Minum SNI 2547-2008 122/M-IND/PER/11/2010 jo.
07/M- IND/PER/1/2012
Pelek Kendaraan Bermotor Kategori M SNI 1896-2008 59/M-IND/PER/5/2012 jo.
113/M- IND/PER/12/2012
Pelek Kendaraan Bermotor Kategori N SNI 1896-2008
Pelek Kendaraan Bermotor Kategori L SNI 4658-2008
Pelek Kendaraan Bermotor Kategori O SNI 1896-2008
Pelek Kendaraan Bermotor sudah beserta dg ban SNI 1896-2008
Sepeda Roda Dua SNI 1049-2008 114/M-IND/PER/10/2010
Lampu Swa-Ballast SNI 04-6504-2001 377/MPP/Kep/11/2001 jo.
442/MPP/Kep/5/2002
Pendingin ruangan (AC) SNI IEC 60335-2-40-2009 34/M-IND/PER/7/2013
Lemari pendingin SNI IEC 60335-2-24-2009 34/M-IND/PER/7/2013
Mesin cuci SNI IEC 60335-2-7-2009 34/M-IND/PER/7/2013
Pompa Air SNI 04-6292.2.41-2003 84/M-IND/PER/8/2010 jo.
17/M-IND/PER/2/2012
Setrika Listrik SNI 04-6292.2.3-2003 84/M-IND/PER/8/2010 jo.
17/M-IND/PER/2/2012
Audio Video (Pesawat TV-CRT), dan
Pesawat televisi dengan ukuran layar sampai dengan
42 inci (mulai berlaku 26 Juni 2019)
SNI 04-6253-2003 84/M-IND/PER/8/2010 jo.
17/M-IND/PER/2/2012
Baterai Primer – Bagian 1 : Umum, Bagian 2 : Spesifikasi Fisik dan Listrik SNI 04-2051.1-2004
SNI 04-2051.2-2004
36/M-IND/PER/3/2009 jo.
101/M- IND/PER/10/2009
KOMODITI NOMOR SNI PERATURAN PEMBERLAKUAN
Baja Tulangan Beton SNI 07-2052-2002 37/M-IND/PER/2/2012
Baja Tulangan Beton Hasil Canai Ulang SNI 07-0065-2002
Baja Tulangan Beton Dalam Bentuk Gulungan SNI 07-0954-2005
Baja Profil Siku Sama Kaki SNI 07-2054-2006 43/M-IND/PER/2/2012
Baja Profil I – Beam SNI 07-0329-2005
Baja Profil kanal U SNI 07-0052-2006
Baja Profil WF SNI 07-7178-2006
Baja Profil H SNI 2610-2011
Baja Lembaran, Pelat dan Gulungan Canai Panas (Bj. P) SNI 07-0601-2006 36/M-IND/PER/5/2014
Baja Lembaran Lapis Seng (Bj. LS) SNI 07-2053-2006 38/M-IND/PER/2/2012
Baja Lembaran dan Gulungan Canai Dingin (Bj.D) SNI 07-3567-2006 90/M-IND/PER/8/2010 jo.
41/M-IND/PER/2/2012
Baja Lembaran dan Gulungan Lapis Paduan Aluminium
– Seng (Bj. LAS)
SNI 4096:2007 39/M-IND/PER/2/2012
Baja Batangan untuk Keperluan Umum (BjKU) SNI 7614 : 2010 35/M-IND/PER/5/2016
Tujuh Kawat Baja Tanpa Lapisan Dipilin untuk
Konstruksi Beton Pratekan (PC Stand/KBj-P7)
SNI 1154:2016 28/M-IND/PER/7/2017
Kawat Baja Tanpa Lapisan untuk Konstruksi Beton
Pratekan (PC Wire/KBjP)
SNI 1155:2016
Kawat Baja Kuens (quench) Temper untuk Konstruksi
Beton Pratekan (PC Bar/KBjP-Q)
SNI 7701:2016
Penyambung Pipa Berulir dari Besi Cor Meleabel Hitam SNI 0139-2008 82/M-IND/PER/10/2014
Kabel berinti tunggal berbentuk padat atau dipilin atau fleksibel; berpenghantar tembaga polos atau dilapis atau berisolasi PVC (polyvinyl chloride ); dengan tegangan pengenal sampai dengan 450/750 V, tanpa selubung luar (nirselubung) untuk instalasi tetap tidak bergerak (perkawatan magun); dengan atau tanpa konektor SNI 04-6629.3-2006 84/M-IND/PER/10/2014
Kabel multi inti berbentuk padat atau dipilin berpenghantar tembaga polos atau dilapis dan atau berisolasi  PVC (polyvinyl chloride) dengan tegangan pengenal sampai dengan 450/750 V, berselubung untuk instalasi tetap tidak bergerak (perkawatan magun) dengan atau tanpa konektor SNI 04-6629.4-2006
Kabel berinti tunggal atau multi inti dapat berbentuk bulat atau pipih, fleksibel (senur) berpenghantar tembaga polos atau dilapis atau berisolasi  PVC (polyvinyl chloride ) dengan tegangan pengenal sampai dengan 450/750 V, berselubung atau tanpa selubung dengan atau tanpa konektor SNI 04-6629.5-2006
Kabel berinti tunggal atau multi inti  berbentuk padat atau dipilin atau fleksibel berpenghantar tembaga, aluminium, atau paduan aluminium baik polos, dianil atau berlapis, berisolasi PVC (polyvinyl chloride), PE (Poly Ethylene), XLPE (Cross Link Poly Ethylene), EPR (Ethylene Propylene Rubber), HEPR (High Module Ethylene  Propylene Rubber), bebas halogen dan elastomer, untuk voltase pengenal 1 kV sampai dengan 3 kV SNI IEC 60502-1:2009
Kabel berinti tunggal atau multi inti  berbentuk padat atau dipilin  berpenghantar tembaga polos dan dianil berlapis logam serta aluminium atau paduan aluminium polos dan berisolasi terekstruksi PVC (polyvinyl chloride), PE (Poly Ethylene), XLPE (Cross Link Poly Ethylene), EPR (Ethylene Propylene Rubber), HEPR (High Module Ethylene Propylene Rubber), bebas halogen dan elastomer, untuk voltase pengenal
6 kV sampai dengan 30 kV
SNI IEC 60502-2:2009
Tali Kawat Baja SNI 0076-2008 45/M-IND/PER/4/2011 jo.
45/M-IND/PER/2/2012
Tali Kawat Baja untuk Minyak dan Gas Bumi SNI 0027-2008
Tabung baja LPG SNI 1452:2011 47/M-IND/PER/3/2012
Kompor gas bahan bakar LPG satu tungku dengan sistem pemantik SNI 7368:2011 62/M-IND/PER/11/2013
Kompor gas tekanan rendah jenis dua dan tiga tungku dengan sistem pemantik SNI 7469:2013 37/M-IND/PER/03/2015
Pipa Baja Saluran Air dengan atau Tanpa Lapisan Sen SNI 0039 :2013 11/M-IND/PER/02/2016
Saklar SNI IEC 60669-1:2013 Peraturan Menteri ESDM No. 2
Tahun 2018
Tusuk Kontak dan Kotak Kontak SNI IEC 60884-1:2014
KOMODITI NOMOR SNI PERATURAN PEMBERLAKUAN
  SNI 04-3892.1.1-2003  
M C B SNI IEC 60898-1:2009
Kipas Angin SNI 04-6292.2.80-2006
Perlengkapan Kendali Lampu (Electronic Ballast) Bagian
1 dan 2.3
SNI IEC 61347-1:2011
SNI IEC 61347-2-3:2011
Pemutus Sirkit Arus Sisa Tanpa Proteksi arus Lebih Terpadu Untuk Pemakaian Rumah tangga (RCCB) Bagian 1 dan 2 SNI IEC 61008-1:2017
SNI 04-6956.2.1-2005
SNI IEC 61008-2.2:2014
Luminer – Bagian 1 : Persyaratan Umum dan Pengujian,          Bagian 2-1 : Persyaratan Khusus – Luminer Magun Kegunaan Umum SNI IEC 60598-1:2016
SNI 04-6973.2.1-2005
Luminer – Bagian 1 : Persyaratan Umum dan Pengujian,        Bagian 2-2 : Persyaratan Khusus – Luminer Tanam SNI IEC 60598-1:2016
SNI IEC 60598-2-2:2016
Luminer – Bagian 1 : Persyaratan Umum dan Pengujian,        Bagian 2-3 : Persyaratan Khusus – Luminer untuk Pencahayaan jalan Umum SNI IEC 60598-1:2016
SNI IEC 60598-2-3:2016
Luminer – Bagian 1 : Persyaratan Umum dan Pengujian, Bagian 2-4 : Persyaratan Khusus – Luminer kegunaan umum portabel SNI IEC 60598-1:2016
SNI IEC 60598-2-4:2012
Luminer – Bagian 1 : Persyaratan Umum dan Pengujian,        Bagian 2-5 : Persyaratan Khusus – Luminer Lampu Sorot SNI IEC 60598-1:2016
SNI IEC 60598-2-5:2016
Gula Kristal Putih SNI 3140.3:2010 dan
Amd1.2011
68/Permentan/OT.140/6/2013
Minyak Goreng SNI 7709:2012 100/M-IND/PER/11/2015
Biskuit manis (biskuit, krekers, dan pai) tidak mengandung kakao SNI 2973 : 2011 96/M-IND/PER/11/2015
Biskuit manis (biskuit, krekers, dan pai) mengandung kakao
Wafer
Biskuit manis (biskuit, krekers, dan pai) tidak manis lainnya
Biskuit manis (biskuit, krekers, dan pai) lainnya
Tuna Dalam Kemasan Kaleng SNI 8223:2016 NOMOR 58/PERMEN-KP/2016
Sarden dan Makarel Dalam Kemasan Kaleng SNI 8222:2016 NOMOR 58/PERMEN-KP/2016
Disc player DVD dan disc player Blu-ray, termasuk kombinasi DVD dan kombinasi dengan pemutar Blu- ray, yang berdiri sendiri dan bukan merupakan bagian atau komponen dari produk lain SNI 04-6253-2003 Permenperind No.15 Tahun 2018 (mulai berlaku 26 Juni 2019)
Tape mobil (head unit mobil), termasuk pemutar kaset, cakram optik, dan format audio video digital lainnya, tidak termasuk tape mobil yang terdapat dalam mobil yang diimpor secara utuh
Speaker aktif, berdiri sendiri dan bukan merupakan bagian atau komponen dari produk lain
Set top box untuk pesawat televisi, termasuk penerima digital untuk satelit, terrestrial dan kabel
Minyak lumas motor bensin 4 langkah kendaraan bermotor SNI 7069.1:22012 Permenperind No.25 Tahun 2018 (mulai berlaku 5 September
2019)
Minyak lumas motor bensin 4 langkah sepeda motor SNI 7069.2:22012
Minyak lumas motor bensin 2 langkah dengan pendingin udara SNI 7069.3:22012
Minyak lumas motor bensin 2 langkah dengan pendingin air SNI 7069.4:22012
Minyak lumas motor diesel putaran tinggi SNI 7069.5:22012
Minyak lumas gigi roda transmisi manual dan gardan SNI 7069.6:22012
Minyak lumas gigi roda transmisi otomatis SNI 7069.7:22012

Hubungi Untuk Pertanyaan


Hubungi Kami